upacara Bendera Dewan Guru dan Murid SMPN 1 Kota Bima

Kota Bima, 20 Oktober 2025 - Pada  upacara bendera hari Senin di SMPN 1 Kota Bima adalah pelaksanaan pada Senin, 20 Oktober 2025.

?Berikut adalah poin-poin penting dari upacara tersebut:

?Pembina Upacara adalah Lis Herlina,S.Pd., seorang guru  berprestasi di sekolah.

?Amanat Pembina Upacara: Beliau menyampaikan ajakan kepada seluruh peserta upacara untuk: 

1. ?Meningkatkan ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa.

2. ?Menjaga kedisiplinan, khususnya dengan menjaga kebersihan lingkungan sekolah dan tidak membuang sampah sembarangan.

3. Menumbuh kembangkan Karakter Murid SMPN 1 Kota Bima 

4. ?Mensukseskan program Kota Bima BISA dengan membawa botol minuman (tumbler) dari rumah untuk mengurangi sampah plastik di lingkungan sekolah.

5. ?Peran Drumband: Drumband SMPN 1 Kota Bima turut mengambil bagian dalam upacara, memainkan lagu kebangsaan dan wajib nasional untuk menumbuhkan rasa nasionalisme dan cinta tanah air.

?Secara umum, tujuan pelaksanaan upacara bendera di SMPN 1 Kota Bima adalah menanamkan rasa nasionalisme, cinta tanah air, disiplin, tanggung jawab, serta memperkuat persatuan dan karakter bangsa.

Oleh : Suhardin, S.Pd.